Rangkuman Berita Timteng Sabtu 30 Desember 2017

Jakarta, ICMES: Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan menegaskan bahwa dunia Barat getol berusaha memecah belah dunia Islam dengan isu Sunni dan Syiah. Presiden Mesir Abdel Fattah El-Sisi menyerukan peningkatan sistem…

Rangkuman Berita Timteng Jumat 29 Desember 2017

Jakarta, ICMES:  Arab Saudi berencana menghantam kelompok pejuang Hizbullah di Lebanon dengan cara mempersenjata milisi di kamp-kamp pengungsi Palestina. Kelompok Ansarullah (Houthi) memublikasi beberapa foto sejumlah petinggi Yaman yang diklaim…

Rangkuman Berita Timteng Kamis 28 Desember 2017

Jakarta, ICMES:  Sebuah video dengan judul “Pesan Anak-Anak Palestina Kepada Haji Soleimani” telah beredar luas dan memperlihatkan harapan mereka agar komandan Pasukan Quds Korps Garda Revolusi Islam Iran Mayjen Qasem…

Rangkuman Berita Timteng Rabu 27 Desember 2017

Jakarta, ICMES:  Gerakan Fatah Palestina menyerukan pemutusan hubungan dunia Islam dengan negara-negara yang akan memindah Kedubes masing-masing untuk Israel dari Tel Aviv ke Al-Quds (Yerussalem). Menlu Turki Mevlut Cavusoglu menegaskan…

Rangkuman Berita Timteng Selasa 26 Desember 2017

Jakarta, ICMES: Sekretaris Dewan Garda Konstitusi Republik Islam Iran Ayatullah Ahmad Jannati menegaskan bahwa segala tindakan anti Islam dan Muslimin pasti akan gagal. Jubir Kemlu Iran Behram Qassemi menanggapi kecaman…

Rangkuman Berita Timteng Sabtu 23 Desember 2017

Jakarta, ICMES: Dua pemuda Palestina gugur syahid dan puluhan lainnya cidera dalam bentrokan warga Palestina dengan pasukan Zionis Israel pada aksi “Jumat Amarah” (22/12/2017) yang digelar warga Palestina untuk membela…

Rangkuman Berita Timteng Jumat 22 Desember 2017

Jakarta, ICMES: Majelis Umum PBB dengan suara mayoritas mutlak akhirnya mengeluarkan resolusi yang menolak pengubahan status hukum kota Al-Quds (Yerussalem) menjadi ibu kota Israel. Menlu Bahrain Khalid bin Ahmed Al-Khalifa…

Rangkuman Berita Timteng Kamis 21 Desember 2017

Jakarta, ICMES: Mayoritas mutlak Majelis Umum PBB menyetujui resolusi yang menyokong kedaulatan bangsa Palestina terkait dengan keputusan Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trum mengakui Al-Quds (Yerussalem) sebagai ibu kota Israel….