News

Rangkuman Berita Utama Timteng  Jumat 13 September 2024

Jakarta, ICMES. Untuk memenuhi ancamannya, kelompok perlawanan Islam di Lebanon, Hizbullah, mencantumkan pemukiman baru, Rosh Hanikra, di wilayah utara Palestina pendudukan ke dalam daftar target serangannya, dan membomnya untuk pertama…

Rangkuman Berita Utama Timteng  Selasa 10 September 2024

Jakarta, ICMES. Di berbagai outlet media dan platform media sosial beredar surat wasiat singkat namun padat, yang disebut-sebut sebagai tulisan tangan Maher Al-Jazi, pengemudi truk asal Yordania yang gugur syahid…

Rangkuman Berita Utama Timteng  Sabtu 7 September 2024

Jakarta, ICMES. 32 warga Palestina gugur dan beberapa lainnya terluka dalam pemboman udara dan artileri Israel di berbagai wilayah Jalur Gaza sejak Jumat pagi (6/9). Sebuah penggalan video yang beredar…

Rangkuman Berita Utama Timteng  Jumat 6 September 2024

Jakarta, ICMES. Ulama terkemuka Ahlussunnah dan pakar kajian ilmu maqashid dari Maroko, Syeikh Dr. Ahmad Al-Raisuni, membuat sebuah pernyataan kesaksian yang menyita perhatian banyak orang, dan kesaksian ini dipandang oleh…

Rangkuman Berita Utama Timteng  Kamis 5 September 2024

Jakarta, ICMES. Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) memperingatkan bahwa Israel menggunakan “taktik perang yang mematikan” terhadap warga Palestina di wilayah pendudukan Tepi Barat sejak lebih dari seminggu setelah entitas pendudukan itu melancarkan…

Rangkuman Berita Utama Timteng  Rabu 4 September 2024

Jakarta, ICMES. Pasukan Yaman terus melanjutkan operasi maritimnya untuk membela bangsa Palestina. Dalam peristiwa terbaru, Angkatan Bersenjata Yaman dalam sebuah pernyataannya mengaku telah menyerang kapal Blue Lagoon I, dan kemudian…

Rangkuman Berita Utama Timteng  Selasa 3 September 2024

Jakarta, ICMES. Dua orang gugur akibat serangan Israel terhadap sebuah mobil di jalan yang mengarah ke kota perbatasan Naqoura, Lebanon selatan. Kementerian Kesehatan Palestina mengumumkan bahwa “operasi militer lebih luas”…

Rangkuman Berita Utama Timteng  Senin 2 September 2024

Jakarta, ICMES. Dengan keputusan mengejutkan dari Divisi Intelijen Militer Israel, komandan Unit 8200, Brigjen Yossi Sharel, bermaksud mengumumkan pengunduran dirinya dalam beberapa minggu mendatang, menurut laporan situs web Walla Israel….