Rangkuman Berita Timteng Sabtu 21 Oktober 2017

Jakarta, ICMES:  Delegasi tingkat tinggi Gerakan Perlawanan Islam Palestina (Hamas) di bawah pimpinan Saleh al-Arouri telah tiba di Teheran, ibu kota Iran. Pasukan pemerintah federal Irak mendapat serangan dari pasukan…

Rangkuman Berita Timteng Jumat 20 Oktober 2017

Jakarta, ICMES:  Emir Kuwait memuji “reaksi telak”  ketua parlemen negaranya, Marzouq al-Ghanem, yang menyebabkan delegasi parlemen Israel, Knesset, keluar dari ruang konferensi Persatuan Parlemen Internasional di kota Saint Petersburg, Rusia….

Rangkuman Berita Timteng Kamis 19 Oktober 2017

Jakarta, ICMES:  Pembebasan kota Raqqa, Suriah utara, oleh Pasukan Demokrasi  Suriah dukungan Amerika Serikat (AS) dari pendudukan kelompok teroris ISIS mengundang kontroversi mengenai keberadaan gembong ISIS Abu Bakar al-Baghdadi. Pemerintah…

Rangkuman Berita Timteng Rabu 18 Oktober 2017

Jakarta, ICMES:  Dewan kabinet Israel bidang keamanan dan politik memutuskan untuk tidak berunding dengan otoritas Palestina sebelum Hamas dilucuti senjatanya dan menjauh dari Iran. Pasukan pemerintah Irak menguasai pusat kota…

Diskriminasi Gender Terhadap Perempuan Palestina di Bandara Israel

Oleh: Yara Hawari Awal bulan Juli 2017, Haaretz melaporkan bahwa tiga wanita penduduk Israel berkebangsaan Palestina menuntut maskapai El Al dan Arkia karena tindak pelecehan yang mereka terima sebelum menaiki…

[Deadline Diperpanjang] Call for Paper Jurnal ICMES Volume 1, No. 2

ICMES (Indonesia Center for Middle East Studies) mengundang para pemerhati dan peneliti Timur Tengah untuk mengirimkan tulisannya di Jurnal ICMES Volume 1, No. 2 dengan tema umum “Timur Tengah dan…

Rangkuman Berita Timteng Selasa 17 Oktober 2017

Jakarta, ICMES:  Pasukan Kurdi Irak, Peshmerga, menyatakan bahwa pemerintah Irak “akan membayar mahal” atas serbuan pasukannya ke Kirkuk. Perdana Menteri Irak menginstgruksikan pengibaran bendera nasional Irak di berbagai kawasan yang…

Rangkuman Berita Timteng Senin 16 Oktober 2017

Jakarta, ICMES:  Pemerintah Baghdad, Irak, menuding pemerintah otonomi Kurdistan  Irak “menyatakan perang” karena di provinsi Kirkuk yang dipersengkatan oleh kedua belah pihak “terdapat milisi Partai Pekerja Kurdi Turki (PKK).” Kepala…