Politics

[Jurnal] Walid Jumblat dan Aliansi Politik: Politik Adaptasi (2)

[Baca bagian pertama] Tahun 1984, milisi Druze bertikai dengan Lebanies Forces. Pertempuran ini berakhir setelah Lebanese Force dan orang-orang Kristen lokal diusir paksa. Meskipun kelompok Druze mendukungnya, dan ia juga…

[Jurnal] Walid Jumblat dan Aliansi Politik: Politik Adaptasi (3)

[Baca bagian kedua] Meninggalkan 14th of March Movement (Juni 2009- Juni 2010) Pada Juli 2009, Jumblat mengumumkan bahwa ia tengah memikirkan matang-matang tentang keinginnnya untuk meninggalkan 14th of March Movement….

[Jurnal] Walid Jumblat dan Aliansi Politik: Politik Adaptasi

Artikel ini adalah intisari dari jurnal Middle East Critique, yang berjudul Walid Jumblat and Political Alliances: The Politics of Adaptation yang dipublikasikan secara online pada 18 Februari 2011 di tautan…

[Jurnal] Irak dan Kebijakan Luar Negeri AS di Timur Tengah (2)

[Baca Bagian Pertama] Konsekuensi Melibatkan Iran dan Suriah Keengganan AS untuk bernegosiasi dengan Iran dan Suriah bisa dimengerti. Kedua negara tersebut bisa menggunakan pengaruhnya atas pemberontak dan milisi untuk berhenti…

[Jurnal] Irak dan Kebijakan Luar Negeri AS di Timur Tengah

Artikel ini adalah intisari dari jurnal Australian Journal of International Affairs yang berjudul Iraq and the limitations of American foreign policy in the Middle East, yang dipublikasikan secara online pad…

[Jurnal] ISIS, Kegagalan dari Kebijakan ‘Indirect Orientalism’ AS di Timur Tengah (2)

[Baca bagian pertama] ISIS Mengubah Dinamika Regional Munculnya ISIS telah membuat kebijakan indirect orientalism AS dipertanyakan. Pertama, ISIS merupakan tantangan untuk kebijakan ‘AS berbasis pada Sunni’. Seperti telah dicatat, kebijakan…

[Jurnal] ISIS, Kegagalan dari Kebijakan ‘Indirect Orientalism’ AS di Timur Tengah

Artikel ini adalah intisari dari jurnal Critique: Journal of Socialist Theory yang berjudul The Failure of Indirect Orientalism: Islamic State, yang dipublikasikan secara online pada 22 Desember 2014 di tautan…

[Jurnal] Iran vs Israel di Timur Tengah (2)

[Baca bagian pertama] Peran Israel dalam Menguatnya Posisi Syiah Hubungan erat antara Iran dan Syiah Lebanon secara substansial diperkuat oleh invasi dan pendudukan wilayah Lebanon oleh Israel. Pada bulan Maret…